membantah teori big bang

Posted: May 28, 2010 in aqidah

Apakah dunia ini tercipta dengan sendirinya? Atau ada yang menciptakan? Apa duinia ini tidak ada yang mengatur atau ada yang mengatur? Berbagai pertanyaan akan muncul di benak kita. Dan jawabanya adalah bumi ini ada yang menciptakan dan juga ada yang mengaturnya.dan ada sebuah teori yang bernama teori big bang di teori tersebut mengataka bahwa bumi ini tidak ada yang menciptakan,teori tersebut mengatakan bahwa bumi ini tercipta dengan sendirinya dengan dalil bahwa ada dua buah batu dari langit yang saling berbenturan kemudian secara bertahab menjadi bumi dengan seisinya yang teratur dan indah ini. Dan manusia tercipta berdasarkan ketidak sengajaan dari benturan tersebut kemudian terciptalah manusia dengan organ-organ tubuh yang begitu terartur.

Dalam teori ini dapat di simpulkan bahwa bumi ini tercipta dengan cara ketidak sengajaan lantas siapa yang menciptakan dua batu tersebut,apakah batu itu tercipta dengan sendirinya? Jika akal yang sehat mengatakan bahwa dua batu tersebut pasti ada yang menciptakan, dan dia adalah allah yang maha esa lagi maha sempurna.

Jadi teori tersebut adalah teori lemah yang tidak berdasar. Dan itu adalah gambaran yang tidak bermakna. Dan ada sebuah contoh lagi :

Ambilah sebuah buku yang di mana buku tersebut terdapat halaman demi halaman,judul demi judul dan segala isi buku tersebut yang telah tersusun dengan rapi di dalam buku tersebut,coba anda pikirkan apakah buku itu tersusun begitu rapi dengan sendirinya atau ada yang mengaturnya? Pasti semua orang yang waras akan mengatakan bahwa buku tersebut ada yang menyusunya,dan tidak mungkin buku tersebut tercipta gara-gara terkena angina, atu tsunami lalu tercipatalah buku tersebut dengan rapi dan indah .hal itu tidak mungkin.dan pastinya yang menyusun buku tersebut adalah orang yang mampu dan memenuhi criteria pembuatan buku tersebut. Dan tidak mungkin orang gila yang menyusun buku. Akan saya perumpakan dengan dengan buku buatan orang yang alim yang memenuhi criteria dengan anak-anak TK. Maka bisa anda bandingkan mana yang kualitasnya bagus pastinya buatan orang yang memenuhi criteria yang lebih sempurna.

Nah… begitu juga dengan alam semesta ini, tidak mungkin tercipta dengan sendirinya karena hal-hal yang tidak masuk akal seperti teori big bang tersebut. Dan pasti sang pencipta memiliki sifat-sifat sempurna dan sifat- sifat yang lain yang tak seorang pun bisa memiliki kemampuan tersebut. Jika sang pencipta tidak memiliki sifat yang sempurna maka apa jadinya alam semesta ini. Dengan adanya kesempurnaan yang di miliki allah SWT, ia menciptakan bumi dan seisinya dengan sangat sempurna dan indah.

Comments
  1. zizou says:

    sawak ni tulisan masuk akal bngets…………
    g kyak logikanya anak kcil……….
    kyak teori big bang……..

  2. Ali Reza says:

    Setau saya, justru teori big bang mendukung ayat Quran yg mengesankan bahwa bumi terjadi karena ledakan dan mengembang/meluas.

    “…bahwasanya langit dan bumi itu keduanya dahulu adalah suatu yang padu, kemudian Kami pisahkan antara keduanya…” (QS. Anbiya: 30)

    “Dan langit itu Kami bangun dengan kekuasaan (Kami) dan sesungguhnya Kami benar-benar meluaskannya.” (QS. Az-Zariyat: 47)

    • betul sdra reza…
      tapi yg di maksud teori ini adlh bahwa bumi itu tercipta dgn sendirinya, tanpa ada yg menciptakan…..
      jdi ana rasa teori tsbt salah……
      dan bertentangan dg islam………

Leave a reply to zizou Cancel reply